Aplikasi YouTube Tanpa Iklan Agar Menonton Semakin Lancar

Ada banyak aplikasi YouTube tanpa iklan yang bisa dicoba oleh kamu. Di era digital yang semakin berkembang, nonton YouTube telah menjadi kegiatan yang meresap dalam kehidupan sehari-hari masyarakat.

Dari belajar hingga hiburan, platform video ini telah menjadi teman setia untuk mengisi waktu luang dan menjelajahi dunia maya. Namun, dengan munculnya berbagai aplikasi YouTube bebas iklan, pengalaman menonton semakin menyenangkan.

Berbagai aktivitas seperti streaming musik, tutorial, atau mengejar hobi kini bisa dinikmati tanpa gangguan iklan yang muncul. Karena itu, pada artikel kali ini akan dibahas aplikasi YouTube bebas iklan bernama Music Tube yang bisa kamu instal ke handphone.

Fitur Menarik di Aplikasi YouTube Tanpa Iklan Music Tube

Sebelum mengunduh aplikasi pemutar video keren ini, tentunya cukup menarik juga untuk mengulas sisi positif atau kelebihannya. Apa saja? Akan dibahas lebih lanjut berikut ini:

1. Ukuran Aplikasi yang Ringan

Aplikasi Music Tube memiliki ukuran yang relatif kecil dibanding aplikasi sejenis. Kelebihan ini akan sangat membantu pengguna yang memiliki kapasitas penyimpanan terbatas pada ponsel mereka.

Kecilnya ukuran aplikasi juga memungkinkan pengguna untuk dengan mudah mengunduh dan menginstal aplikasi ini. Mereka tidak perlu harus khawatir menghabiskan banyak ruang penyimpanan di ponsel mereka.

2. Bebas dari Iklan yang Mengganggu

Salah satu hal yang sangat tidak disukai saat menggunakan aplikasi yaitu iklan. Tapi, dengan aplikasi YouTube tanpa iklan Music Tube, kamu dapat menikmati konten musik dan video tanpa terganggu oleh iklan. Tanpa iklan, pengguna dapat fokus pada pengalaman dan memaksimalkan penggunaan aplikasi.

3. Bisa Memilih Ingin Menonton Video atau Putar Musik

Musik Tube menghadirkan 2 pilihan bagi penggunanya yaitu menonton video klip atau hanya mendengarkan musik saja tanpa harus terganggu oleh visual. Dengan pilihan ini, pengguna dapat memilih apakah ingin menikmati video klip, atau hanya ingin mendengarkan musik.

Kalau hanya ingin mendengarkan musik, tentunya bisa lebih tenang tanpa perlu terganggu oleh visual. Kelebihan ini menjadikan pengalaman pengguna menjadi lebih fleksibel sesuai dengan preferensi mereka.

4. Harganya Gratis

Music Tube adalah aplikasi YouTube tanpa iklan gratis, artinya pengguna tidak perlu mengeluarkan uang untuk bisa menikmati konten musik dan video. Selain itu, pengguna juga dapat mengakses semua fitur yang disediakan tanpa harus membayar biaya berlangganan atau membeli lisensi aplikasi.

5. Kompatibel dengan Berbagai Macam Ponsel

Kelebihan lain dari aplikasi Music Tube adalah kompatibilitasnya dengan berbagai macam jenis ponsel. Hal ini berarti, pengguna dapat mengunduh dan memasang aplikasi ini di hampir semua jenis ponsel yang mereka miliki.

Selain itu, Music Tube juga menggunakan sedikit sumber daya ponsel, sehingga ponsel pengguna tidak akan terbebani oleh aplikasi ini. Ponsel tidak akan menjadi lemot jika menggunakan aplikasi ini.

Informasi dan Link Download Aplikasi Music Tube

Kamu sudah mengetahui poin-poin apa saja yang menjadi sisi keunggulan dari aplikasi Music Tube ini. Selanjutnya, kalau ingin segera mendapatkan versi APK-nya, bisa melihat pada link dalam tabel berikut:

Nama AplikasiMusic Tube Mod APK
Ukuran45 MB
VersiTerbaru
Link DownloadDisini

https://www.luckymodapk.com/musictube-mod/com.musictubern/download.html

Cara Menginstal Aplikasi

Dalam memasang aplikasi yang sumbernya bukan berasal dari Playstore, memang ada cara tersendiri. Bentuk file mentahannya yaitu APK, di mana harus dilakukan perizinan install dahulu. Untuk memudahkannya, silakan ikuti langkah-langkah berikut:

  • Klik link download yang tersedia dalam tabel di atas.
  • Selanjutnya, tunggu browser terbuka sepenuhnya dan cari tombol download aplikasi.
  • Apabila sudah mendapatkan file APK, klik pada file tersebut untuk memulai proses penginstalan.
  • Kalau ada pop up layar yang berisi perizinan, maka berikan izin untuk instal aplikasinya.
  • Apabila sudah, maka tunggu proses menginstal selesai dilakukan dan akan muncul layar logonya di layar utama HP.

Cara Menggunakan Aplikasi Music Tube

Setelah berhasil instal aplikasinya, tentu kamu ingin mulai memakai adalah untuk mendengarkan berbagai video maupun musik. Caranya cukup sederhana, kamu dapat ikuti panduan sebagai berikut:

  • Buka aplikasi yang sudah diinstal ke handphone.
  • Tunggu sampai terbuka sepenuhnya, dan kalau sudah maka akan muncul apa saja tayangan bawaan yang diberikan.
  • Kalau ingin melakukan pencarian, klik saja logo kaca pembesar dan ketikan sesuai kata kunci video atau musik yang ingin dicari.
  • Jika sudah, tap pada video yang diinginkan dan akan ada dua pilihan yaitu watch atau lihat dan listen atau dengar.
  • Kamu dapat memilih salah satunya dan nikmati konten yang tersedia.

Pada dasarnya, memang untuk menggunakan aplikasi ini seperti pada YouTube normal. Akan tetapi perbedaannya, kamu punya pilihan untuk hanya mendengarkan musik saja dan ini tetap dimainkan meskipun kondisi layar handphone mati atau terkunci. Jadi, cocok untuk kamu yang hanya ingin mendengarkan musik saja.

Tips dalam Menggunakan Aplikasi YouTube Bebas Iklan

Ketika menggunakan berbagai aplikasi YouTube tanpa iklan di atas, kamu akan nyaman dan tanpa ada gangguan iklan berbentuk apapun. Akan tetapi, ada beberapa poin yang perlu diperhatikan dalam menggunakannya seperti berikut:

  • Gunakan browser dengan ekstensi pemblokir iklan seperti “AdBlock” untuk menikmati tayangan.
  • Instal aplikasi YouTube alternatif versi terbarunya yang secara khusus dirancang untuk menghilangkan iklan.
  • Pertimbangkan menggunakan browser yang memiliki pemblokir iklan bawaan untuk pengalaman tanpa iklan saat menjelajah YouTube.
  • Aktifkan mode “Incognito” pada browser kamu agar iklan personalisasi dapat dihindari saat menonton YouTube.
  • Jika menggunakan perangkat seluler, pertimbangkan mengunduh video YouTube dan menontonnya offline untuk menghindari iklan sepenuhnya.

Penutup

Dengan bantuan aplikasi YouTube tanpa iklan yang telah dijelaskan di atas, kamu dapat mengubah cara kamu menikmati aneka konten. Pengalaman menonton video akan menjadi lebih mudah, nyaman, dan bebas iklan. Cobalah salah satunya dan nikmati video favorit kamu secara bebas tanpa batas.

About Mendya Ramdhiani

Check Also

Akun FF Sultan Gratis yang Masih Aktif

50+ Akun FF Sultan Gratis yang Masih Aktif Hari Ini

Memainkan Free Fire dari awal tentu bukan gaya main semua orang. Beberapa memilih menggunakan akun …